Industri gaming sedang bertumbuh signifikan di Indonesia. Beriring, para gamer Tanah Air terlihat tak segan-segan mengeluarkan uang cukup besar untuk memenuhi hasrat mereka memainkan game-game terkini dengan peralatan ‘tempur’ terbaik, termasuk monitor gaming yang melengkung. Adalah MSI, pembuat monitor gaming melengkung paling inovatif di Dunia, yang kehadirannya di Indonesia, di setiap tahun penggunanya bertambah berkali-kali […]
Pentingnya bermain bagi tumbuh kembang anak-anak secara kognitif, dalam gerakan motoriknya, maupun dalam melatih kepemimpinan sejak dini, menjadi perhatian khusus IKEA, penyedia produk perabot rumah tangga berkualitas tinggi dan terdepan. Terkait itu juga kiranya, IKEA Indonesia — dikelola di bawah lisensi PT Hero Supermarket Group Tbk. –, melalui IKEA Foundation, memiliki sebuah inisiatif yang berbeda […]
Jakarta, 15 Agustus 2018 – Mendukung program Kementerian Pendidikan daan Kebudayaan RI, untuk meningkatkan kompetensi siswa/i Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian Pemasaran, perusahaan biskuit yang telah berdiri sejak tahun 1970, Khong Guan, kembali menggelar program tahunannya, bertajuk ‘Khong Guan SMK Jago Jualan 2018’. Program milik Khong Guan yang terbuka untuk diikuti oleh para pelajar […]