News Hitz

Wajah-Wajah Siap Bertransformasi

Jakarta, 11 Maret 2018 – Melalui profesi sebagai Make Up Artist, hingga berada di puncak karier bagi seorang Bennu Sorumba,  tidaklah muda, berliku jalannya, dan cukup panjang waktunya. Untuklah itu Bennu, melalui buku yang ia luncurkan bertajuk “The Story of Bennu Sorumba : Sleeping Beauty”, berisikan  kisah perjalanan hidup dan menampilkan  karya Make Up Artist […]

News Hitz

Buku Inspiratif Make Up Artist Diva Indonesia

Jakarta, 9 Maret 2018 – Terus melangkah, taking action, belajar tanpa henti, membangun kecantikan di wajah-wajah yang siap untuk bertransformasi dengan sentuhan tangan seorang make-up artist. Maka percayalah pada the power of make-up. Demikian ditutur oleh  Bennu  Sorumba, Make Up Artist papan atas para Diva Indonesia, seperti Rossa, Krisdayanti, Syahrini, dan deretan selebriti lainnya, termasuk […]

News Hitz

Miss Kidzania 2018: Care For the Community

Jakarta, 8 Maret 2018 – Sebagai bentuk kontribusi terhadap generasi penerus bangsa khususnya perempuan, edutainment themepark KidZania Jakarta kembali menyelenggarakan signiture event nya yaitu Pemilihan Miss KidZania Indonesia 2018 dengan tema “Care For the Community”. Pemilihan ini adalah kali ke-6 setelah sukses diselenggarakan pada tahun 2009, 2010, 2011, 2013, dan 2015. Anak perempuan yang berusia […]

News Hitz

Wanginya, Bikin Jatuh Cinta

Jakarta, 7 Maret 2018 – Tak cuma wanita. Tapi pria  juga banyak  memiliki momen-momen berharga bersama pasangan, mulai dari kencan pertama hingga perjalanan wisata ke tempat romantis. Mereka pun memiliki cara tersendiri untuk tampil sebaik mungkin demi menjadikan momen tersebut lebih berarti. Salah satunya dengan memilih parfum yang tepat agar sepanjang bersama, hati terus merona.  […]

News Hitz

PT Astragraphia Xprins Indonesia (AXI) Gelar Sosialisasi bersama LKPP, KOMINFO RI, dan KPK

Wujudkan Ekosistem Pengadaan yang Bersih dan Akuntabel Menuju Sinergi untuk Negeri Sosialisasi e-katalog di gelar oleh Astragraphia Xprins Indonesia (AXI), bekerjasama dengan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (KOMINFO RI), dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) demi menyelaraskan tujuan mencapai Sinergi untuk Negeri Melalui sosialisasi ini diharapkan para stakeholder menyelaraskan […]

News Hitz

Solusi Uang Elektronik Berbasis Blockchain

Jakarta, 5 Maret 2018 – Untuk memenuhi  kebutuhan modernisasi infrastruktur TI, sebuah perusahaan fintech-enabler dengan dukungan sumber daya teknologi dan jangkauan global perusahaan, Digital Artha Media Corporation (DAM Corp.), mengembangkan solusi blockchain dengan sistem kerja instan, transparan, dan efisien tanpa perlu bergantung pada server yang tersentralisasi. Perusahaan yang didirikan pada tahun 2013, yang  menyediakan solusi […]

News Hitz

Qantas Cetak Rekor Laba Paruh Tahun, Investasi di Pesawat dan Pelatihan

Sydney, 22 Februari 2018 – Qantas Group mengumumkan telah mencetak laba dasar sebelum pajak tertinggi sepanjang sejarah perusahaan, yaitu sebesar AUD976 juta, untuk periode enam bulan yang berakhir pada 31 Desember 2017. Angka tersebut melampaui rekor paruh pertama tahun keuangan 2016 yang berjumlah AUD921 juta, dan berhasil dicapai kendati adanya peningkatan harga bahan bakar dan […]

News Hitz

Aksi Bersih Sampah dari Pantai Hingga ke Gunung

Jakarta, 27 Februari 2018 – Mendukung Gerakan Tiga Bulan Bersih Sampah, masyarakat bersama sejumlah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Direktorat Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem (KSDAE), melakukan aksi bersih sampah beberapa waktu lalu. Sebagaimana aksi bersih sampah yang dilakukan para para komunitas dan pelajar, bersama Balai Taman Nasional (TN) Taka Bonerate, di sekitar pantai […]

News Hitz

KLHK Dorong Pelaku Usaha Lakukan Pengolahan Limbah Ramah Lingkungan

Bogor, 27 Februari 2018 – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Jum’at, 23 Februari 2018. Pemerintah terus mendorong para pelaku usaha untuk melakukan upaya pemanfaatan limbah B3 melalui penerapan 3R yaitu Reduce, Reuse, dan Recycle. Hal ini disampaikan Direktur Penilaian Kinerja Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah Non B3, Sinta Saptarina Soemiarno, mewakili Direktur Jenderal Pengelolaan […]