Profile

Maria Dessideria : “Melepas Rasa,  Melalui  Bermusik”

Cintanya pada musik makin merekah dan tak pernah padam. Bungsu dari tiga bersaudara  kelahiran Jakarta, 02 Desember 1999 bernama lengkap Maria Dessideria Puji Setyoaty, yang akrab dipanggil Sissy atau Maria  ini telah diperkenalkan pada musik sejak masih sangat muda oleh orangtuanya.  Dari keseriusan akan minat di Dunia musik, beriring berbagai lomba diikutinya, seperti lomba band, lomba […]

Profile

Alvina : Musik Membawa Hidup Lebih Bahagia

Hidup memang harus dimaknai sebagai waktu mengasah bakat yang membawa kebahagiaan. Inilah yang dilakukan Alvina Hendradi. Wanita kelahiran Jakarta, 2 September 1978 ini merasakan bahwa dari  semenjak usia belia  bakatnya adalah bermusik. Namun, bekal Pendidkan awal tidaklah beriring. Pilihan profesi dan aktivitas, yang juga dialami oleh  cukup banyak  orang, seringkali tidak sesuai dengan Pendidikan awal. […]

Profile

Andriani Latania, Hadirkan Karya Lukis Berpesona di Pameran “Marwah”

Lukisan Modern Art, hadir pada pameran dengan  tema “Marwah”, yang dibuka dan berlangsung di Pos Bloc, Jakarta Pusat, medio bulan Agustus 2023, dengan  mengedepankan  bahan akrilik di atas kanvas, terasa sangat indahnya dan menebar pesona. Mengangkat tema “Marwah”, kiranya mengandung cerita tentang lima wajah wanita yang diartikan bahwa wanita pun bisa menduduki dan mengemban tugas […]

Profile

Leni Agustin, Pilih Bisnis Yang Menggelitik Cita Rasa

Akhirnya berujung menginjak gerbang di bisnis kuliner, setelah merintis usaha di bidang industri logistik dan sektor kecantikan. Walau terbilang baru bersentuhan dengan bisnis kuliner bersisian dengan sarana hiburan musik,  namun  makanan dan minuman yang disajikan,  mampu menggelitik dan menghentak cita rasa.    Sosok Leni Agustin, yang kemarin merayakan hari lahirnya ke 39, bisa dikatakan sebagai wanita karier […]

Profile

Ririn Basuki, Bekerja Beriring Lantunan Musik Smooth Jazz & Bossa Nova

Kesetiaan dalam karier menjadi salah satu bagian penting dalam hidupnya. Hal ini  dilakukannya sejak  menjadi   bagian awal dari IKEA, Perusahaan  penyedia  perabot rumah tangga  terdepan di Indonesia, yang kini menjadi  menjadi rumah kedua  bagi Ririn Basuki, panggilan akrab Nuraini Basuki,  PR  Communications Manager IKEA. Lulusan   Hotel Management dari International Hotel Management Institute, Luzern, […]

Profile

Stasha, Wanita Jago Tae Kwon Do, Temukan Passion di Klub Musik

Tak  henti, bahkan terus dan berkesinambungan melakukan beragam inovasi di bidang bisnis pilihan, kuliner dan klub musik, membuat bisnis pilihan wanita bernama   Stasha Sahusilawane, 39 tahun, yang menyasar pada ragam tingkat usia, menebar cahaya karena berpesona.  Perjalanan bisnis wanita yang disetiap tanggal 19 November merayakan ulangtahun,  ini terasa panjang, hingga akhirnya berlabuh di Jazz Club the Stash. […]

Profile

Pesona “Ariyah Dari Jembatan Ancol”, Bertabur Bintang Terbaik Indonesia

Bertabur Bintang Terbaik Indonesia Happy Salma, melalui Titimangsa,   kembali hadirkan  karya seni teater, terbaru, “Ariyah  Dari Jembatan Ancol”. Mengangkat kisah urban legend “Si Manis Jembatan Ancol” dari abad 18, dengan membawakan tema horor.   Maka pertunjukan teater yang dihadirkan  Happy Salma,  Aktris juga Produser  kelahiran 1980,  ini siap membuat penimat pertunjukan seni teater, terpana. […]

Profile

Sosok di Balik Kesuksesan Klinik Kecantikan,RKD’s Clinic Menghadapi Persaingan

Klinik kecantikan di kota-kota besar di Tanah Air, jumlahnya terus bertumbuh. Kondisi ini seiring dengan kian meningkatnya jumlah masyarakat yang peduli akan perawatan kulit tubuh, terlebih kulit wajah, agar tetap menawan. Dan, waktu membuktikan tampil dengan kulit sehat dan berseri bukan lagi hanya impian kaum wanita, melainkan pria pun mulai peduli. Hal itulah yang menjadi […]

Profile

Dian Natalina, Letak Bahagia Terapis Musik,Ketika …….

Walau terbilang karier langka, Dian Natalina sangat menikmati pekerjaannya sebagai seorang Terapis Musik. Untuk bidang yang ia geluti, wanita kelahiran Jakarta, 28 Desember 1973, yang menyandang S1 Arsitektur dari Universitas  AtmaJaya, Yogyakarta, dan menyelesaikan pendidikan  Bachelor Music  Pedagogy  berlanjut Master Degree Music Therapy dari DAYA Indonesia, ini menyebut, bahwa  ketika klien mengalami perubahan kemajuan dalam proses terapinya, itulah […]

Profile

Tamara Gondo :Hasilkan Karya Indah Ramah Lingkungan

Keinginan memberdayakan kaum muda tak pernah surut dari benaknya, sejenak sekali pun.  Wanita berkulit bening, Tamara Gondo, melalui produksi ramah lingkungan, pun  bergandeng pengungsi. Nilai apa yang diraih ? Adalah pengusaha muda, Tamara Goondo, merupakan salah satu anggota Generation17, kemitraan antara Samsung dan United Nations Development Programme (UNDP), tak henti berkeinginan memberdayakan kaum muda di […]